Cara daftar hosting gratis di IDHostinger
Assalamualaikum Wr. Wb.
Untuk kesempatan kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat hosting yang tidak berbayar alias gratis melalui hostinger. Seperti yang kita ketahui hosting adalah tempat / media penyimpanan online yang digunakan untuk menyimpan website kita agar bisa diakses oleh semua orang di internet. Nah kalau kita membuat website online kan tempat penyimpanan nya ada di localhost tempat harddisk kita, kalau hosting ada pada server online.
1. Daftar akun IDhostinger, link di sini cpanel.idhostinger.com/auth
2. Silahkan pilih melalui facebook atau google untuk login ke hostinger, jika menggunakan facebook pilih facebook, jika google pilih google. pastikan sudah login ke facebook dan google dulu ya.
3. Setelah itu pilih hosting yang gratis /order free
4. Kemudian isi nama domain dan password
- ubah tipe domain : biarkan subdomain
- Subdomain : isikan nama domain atau nama website kalian
- Pilih lokasi server : biarkan Eropa (UK)
- Password : isikan password kalian (jangan lupa dicatat ya)
5. Nah selanjutnya centang pada check box (saya bukan robot), isi juga Deskripsi nya terserah kalian mau di isi apa kalau tidak akan eror nantinya.
6. Jika berhasil akan muncul daftar akun domain yang sudah dibuat tadi. Tips jika terdapat gagal atau error ulangi cara cara diatas dengan agak sedikit cepat ya. Mudah Bukan :)
Sekian dulu mengenai Cara daftar hosting gratis di IDHostinger, untuk tutorial selanjutnya silahkan tunggu. Wasalam :)
Komentar
Posting Komentar